Film Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini (NKCTHI) dimulai dengan adegan Isyana Sarasvati memungut pesawat kertas yang tiba-tiba nemplok di jendela kamarnya dalam iringan lagu Rehat-nya Kunto Aji dan narasi Awan (Rachel Amanda). Sampai ketika saya memeriksa beberapa ulasan, saya masih belum ngeh kalau Mbak Isyana di sini berperan sebagai anak perempuan Awan di masa... Continue Reading →