Menonton sinema dari berbagai negara agaknya jadi ambisi tersendiri buat saya. Saya lumayan sering ke menu search Netflix lantas mengetik nama-nama negara dan merendengnya dengan kata 'movie', berharap menemukan hidden treasure dari seluruh penjuru dunia. Tak jarang pula saya googling dengan kata kunci "rekomendasi film (nama negara)", lalu berharap setengah mati judul film yang berhasil... Continue Reading →